Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Labels

Rabu, 25 April 2012

Pendidikan Agama bagi Anak

Allah berfirman didalam QS. Adz Zariyat : (56):
"Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia, melainkan supaya mereka menyembah kepadaKu"
Pendidikan agama adalah pendidikan yang menginternalisasikan sifat-sifat yang positif, seperti taqwa, kebersihan jiwa, kesucian hati nurani. Sifat-sifat inilah yang kelak akan membentegi anak manusia itu dari kejahatan dan kesesatan.
Anak dilahirkan dalam keadaan fitrah.
Pendidikan agama haruslah ditanamkan sejak anak masih kecil, bahkan sejak sang ibu hamil. Karena pada saat-saat inilah kesan pendidikan itu dapat diserap oleh anak dengan baik.

0 komentar:

Posting Komentar